SELECT LANGUAGE

Kamis, 14 Maret 2013

DUMP dan UNDUMP DATABASE MYSQL

Untuk meng-undump database MySQL dapat dilakukan melalui PHPMyAdmin. Berikut ini adalah cara meng-export (untuk dump database) dan meng-import (untuk undump database) :

EXPORT
  1. Pilih nama database
  2. Seleksi semua tabel <Check All>, lalu klik Export di bagian atas
  3. Seleksi semua tabel <Select All>, lalu beri centang pada pilihan Save as file
  4. Klik Go
IMPORT
  1. Klik menu Import
  2. Klik browse, lalu cari file *.sql hasil export database, klik Open
  3. Klik Go
Selamat mencoba... 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar